Jumat, 04 Desember 2015

Pengertian dan Cara Mengatasi Pemanasan Global


   Bumi adalah salah satu planet yang dapat dihuni oleh mahluk hidup, disinilah mahluk hidup seperti manusia, hewan, dan tumbuhan akan hidup berdampingan, dan berkembang.  Dari zaman purba sampai zaman sekarang banyaknya perkembangan yang terjadi di bumi, itu dikarenakan pemikiran manusia yang semakin maju.  Namun semua itu tidaklah seimbang dengan dengan perkembangannya populasi manusia yang semakin hari semakin bertambah, semakin bertambahnyalah populasi manusia maka akan membesarnya lahan untuk menciptakan lingkungan hidup yang layak unutuk dapat dihuni oleh manusia dengan aman.  Dengan begitu maka hutan akan semakin mengecil, dimana huntanlah adalah sebagai paru paru dunia akan senantiasa akan membuat udara menjadi segar.  Disinilah sekarang kurangnya kesadar manusia dengan membuka  lahan baru dan tidak disertai juga penghijuan dilahan itu, inilah sebab utama terjadinya global warming. 

Apa si itu global warming?

Global warming adalah proses peningkatanya suhu rata-rata atmosfer, air laut, dan dataran bumi, ini dikarenakan oleh banyaknya efek dari rumah kaca, penebangan hutan, dan masih banyak yang lainnya.

contoh dari imbas global warming itu sendiri;


 Kebakaran hutan, global warming itu juga dapat mempengaruhi faktor iklim di bumi.  Maka dari itu iklim sekarang tidak menentukan.  Inilah pencebab kebakaran hutan semakin panasnya suhu udara dan permukaan tanah yang kering.








Mencairnya es di kutub selatan dan utara, ini dikarenakan suhu dikutub selatan dan utara meningkan.










Menaiknya permukaan air laut, ini lah yang disebabkan oleh mencairnya es di kutub selatan dan utara.









Cara Menanggulangi dan Mengatasi Terjadinya Pemanasan Globa (Global Warming)

  • Mengubah Sikap dan Perilaku
Pemanasan Global memerlukan penangan dalam mencegah,mengurangi, dan mengatasi, dampak dari pemanasan global.  Salah satu penyebab pemanasan global adalah meningkatnya kabon CO2 diatmosfir.  Beberapa cara dalam mengurangi, mencegah, mengurangi dan mengatasi dampak dari pemanasan global antara lain sebagai berikut.Mengubah Sikap dan Perilaku, tindakan ini adalah langkah pertama dalam mencegah dan mengatasi pemanasan global, karena pemahaman tentang pemanasan global yang ditanamkan hari ini akan berdampak besar pada generasi yang akan datang.  Berikut adalah sebagian contoh dalam sikap  dan perilaku yang dapat dilakukan dalam mencegah,mengurangi dan mengatasi pemanasan global.
  1. Hemat Listrik
  2. Penanaman Pohon 
  3. Mengurangi Penggunaan Kendaraan

  • Langkah Mencegah Pemanasan Global Secara Kolektif
Mengupayakan pencegahan pemanasan global juga dapat dilakukan secara bersama atau kolektif.  beberapa contoh langkah yang dapat dilakukan adalah sebagai berikut;
  1. Menggunakan Energi Alternatif, seperti memanfaatkan energi panas matahari untuk diubah menjadi energi listrik.
  2. Pelestarian Hutan, disini, Pemerintah dan juga masyarakat juga harus bergotong royong untuk menjaga kelestarian hutan.
  3. Mengurangi Penggunaan CFC, disini unutuk mengurangi penggunaan CFC pada peralatan pendingin, dapat dilakukan dengan cara pemberi penyuluhan kepada bengkel-bengkel servis perlatan pendinginan agar bisa mengurangi penggunaan CFC.
  4. Memperbaiki Kualitas Gas Buang/Emisi, Pada Kendaraan, uji emisi diperlukan dalam mengetahui kondisi kendaraan dalam kondisi yang baik dan tidak terlalu banyak mengeluarkan gas CO2 sehingga dapat menjaga lingkungan.
  • Mengurangi Karbon
Untuk mengurangi gas CO2 yang ada di udara dapat dilakukan dengan hal-hal sebagai berikut.

  1. Penanaman kembali pda hutan yang telah gundul akibat penebangan liar, selain itu bisa juga menanam pohon di halaman rumah, selain unutuk mengurangi  gas CO2 pohon yang anda tanam di halaman rumah juga dapat menyegarkan suasana dirumah anda.
  2. Mengganti penggunaan bahan bakar fosil ke bahan bakar alternatif,.  Misal air, angin dan sinar matahari.

Mungkin itu yang saya bisa share ke teman teman. pesan dari saya "JAGALAH LINGKUNGAN KITA DEMI MASSA DEPAN YANG LEBIH INDAH LAGI"....



SEKIAAN...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar